Bisa Mengeluarkan Uang! Tren Money Cake Sebagai Kue Ulang Tahun
Bagi Jofiers yang sering merayakan hari ulang tahun atau momen spesial lainnya dengan kue, pasti sudah tidak asing lagi dengan tren kue ulang tahun yang berisikan uang bisa ditarik atau biasa disebut sebagai money cake. Diberikan nama money cake, karena di dalam olahan kue ulang tahun tersebut terselip uang asli kertas yang bisa ditarik hingga mencapai ukuran tertentu. Bahkan ada yang hingga satu meter lebih. Uang tersebut juga sudah diatur dengan sedemikian rupa. Rasanya, Jo